Bupati Kampar Lantik Direktur RSUD Bangkinang dan 23 Pejabat Lainnya

BANGKINANG – Bupati Kampar, Catur Sugeng Susanto melakukan pelantikan para pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kampar 2019. Ini pelantikan untuk kedua kalinya tahun ini.

Sebelumnya pada 24 Mei lalu, Catur Sugeng ini melantik 11 pejabat tinggi pratama. Dan pada hari ini, Jum’at (28/6/2019), ia kembali melantik 24 pejabat pada jabatan administrator dan j pengawas di lingkungan Pemkab Kampar yang dilangsungkan di Aula Rumah Dinas Bupati Kampar. 

https://www.goriau.com/assets/imgbank/01072019/1jpg-8203.jpg

Adapun 24 nama dan jabatan pejabat yang dilantik ini antara lain:

1. dr. Asmara Fitra Abadi sebagai Direktur Rumah Sakit Umum Bangkinang, 

2. Irwan AR, S,Pi sebagai Kepala Bagian Protokol dan Humas Setda Kampar

3. Sudiarto, SE sebagai Inspektur Pembantu Wilayah III Inspektorat Kabupaten Kampar

4. drg. Awal Haenniati sebagai Sekretaris Dinas PPKBPPPA Kabupaten Kampar

5. Putriah, SKM sebagai Kabid Keluarga Berencana Dinas PPKBPPPA Kabupaten Kampar

6. Dr. DElfan Syukri sebagai Kepala Bagian Administrasi Umum RSUD Bangkinang.

7. dr. Nurzammi, M.Kes sebagai Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan  Kabupaten Kampar.

https://www.goriau.com/assets/imgbank/01072019/2jpg-8202.jpg

8. dr. Firdaus Pratama Sabri Sebagai Kepala Bidang Pelayanan RSUD Bangkinang.

9. Alfian SKM M.Kes sebagai Kepala Bidang SDM dan Pendidikan RSUD Bangkinang

10. Ahmad Sarim Eslandi, SE sebagai Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Kampar.

11. Nelly Tawarma, A.Md. Keb, sebagai Kepala Sub Bagian Perelengkapan dan Rumah Tanngga RSUD Bangkinang

12. Arianto SKM, MPH sebagai Kepala Sub Bagian Umum, HUkum Informasi dan Kemitraan RSUD Bangkinang

13. Sulaeman Mar’i SE sebagai Kepala Subbagaian Perencanaan dan Anggaran RSU

14. Vian Novelia Ichtiarto, S.Farm, Apt, MPH sebagai Kepala Seksi Pelayanan Medik dan Penunjang Mediak RSUD Bnagkinang Kabupaten Kampar

15. Ns. Meri Sartika Raharta, S.Kep Seabagai Kepala Seksi Administrasi dan Pembinaan SDM Rumah Sakit Umum Daerah Bangkinang Kabupaten Kampar

https://www.goriau.com/assets/imgbank/01072019/3jpg-8201.jpg

16. Lora Viona Putri, SKM, M.Kes sebagai Kepala Seksi Pendidikan Pelantikan Kompetensi SDM Rumah Sakit Umum Daerah Bangkinang Kabupaten Kampar.

17. Firdaus Aljumri, SE, M.Si sebagai Kepala Seksi Akuntansi Rumah Sakit Umum Daerah Bangkinang Kabupaten Kampar.

18. Abu Bakar, SE sebagai Kepala Sub. Bagian Keuangan dan Aset Inspektorat Kabupaten Kampar

19. Arifin, SP sebagai Kepala Sub Bagian Perencanaan dan Pelaporan Inspektorat Kabupaten Kampar

20. Bruri Anggraini, SKM sebagai Kepala Seksi Kefarmasi Alat Kesehatan dan Pembekalan Kesehatan Rumah Tangga (PKRT) dan Alat Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Kampar

https://www.goriau.com/assets/imgbank/01072019/4jpg-8200.jpg

21. Defri Lasardo, A.Md.Kep sebagai Kepala Seksi Pendaygunaan PLKB Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Pelindungan Anak Kabupaten Kampar.

22. Dr. Yudi Susanto Sebagai Kepala Seksi Pengendalian Pendududuk dan Informasi Keluarga Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemerdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Kampar.

23. Ns. Edrizal, S. Kep Sebagai Kepala Seksi Pemenuhan Hak Anak Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Kampar.

24. Rici Ricardo, SE sebagai Kepala Seksi Pengembangan Usaha Ekonomi Desa Dinas Pemerdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Kampar.

https://www.goriau.com/assets/imgbank/01072019/5jpg-8199.jpg

Usai melakukan pelantikan dan pengambilan sumpah, Bupati Kampar  meminta kepada pejabat yang baru dilantik ini untuk dapat memegang teguh amanah. Tidak menyalahgunakan jabatan. 

“Karena Jabatan akan diminta pertanggungjawaban akhirat kelak. Jangan sampai jabatan dikhianti, pegang teguh amanah, saya yakin kita bisa membawa Kabupaten Kampar lebih baik dan bermartabat dimasa mendatang,” pintanya yang didampingi Sekda Kampar, Yusri. 

Pada kesempatan ini, Bupati Kampar juga mengajak pejabat di bagian kesehatan, agar bergerak cepat mewujudkan pelayanan kesehatan yang prima, ramah, cepat dan murah. “Saya minta terutama kepada bagian kesehatan memberikan pelayanan dan terobosan-terobosan terbaik agar masyarakat Kabupaten Kampar selalu sehat,” tegasnya. (advertorial)